Dunia Hari Ini: Panggung Kampanye Meksiko Roboh, Sembilan Tewas
Akhirnya hari Jumat tiba!
Rangkuman Dunia Hari Ini, edisi Jumat 24 Mei 2024, kita awali dari Meksiko.
Panggung kampanye Meksiko roboh
Hembusan angin kencang merobohkan panggung kampanye politik di Meksiko utara pada Rabu, menewaskan sedikitnya sembilan orang.
Gubernur setempat menuturkan puluhan orang lainya terluka.
Acara kampanye di Nuevo Leon dihadiri oleh calon presiden Meksiko, Jorge Álvarez Máynez, yang berlari untuk menyelamatkan diri.
Video yang beredar di media sosial memperlihatkan orang-orang berteriak, melarikan diri dan memanjat keluar dari bawah.
"Saya belum pernah mengalami sesuatu yang begitu tiba-tiba," katanya, merujuk pada betapa cepatnya angin bertiup sebelum panggung runtuh.
Prancis tidak mencapai 'visi bersama' dengan Kaledonia Baru
Presiden Prancis Emmanuel Macron menunda amandemen undang-undang pemilu, yang memicu kerusuhan mematikan di Kaledonia Baru, namun tidak membatalkan sepenuhnya.
Panggung kampanye di Meksiko Utara roboh akibat hembusan angin kencang, menyebabkan sembilan orang tewas
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
-
Dunia Hari Ini: 51 Pria Dijatuhkan Hukuman Atas Kasus Pemerkosaan Prancis
Sabtu, 21 Desember 2024 – 23:10 WIB -
Dunia Hari Ini: Australia Terbangkan Warganya Keluar Vanuatu
Kamis, 19 Desember 2024 – 23:58 WIB -
Dunia Hari Ini: Terpidana Mati Kasus Narkoba Mary Jane Dipulangkan ke Filipina
Rabu, 18 Desember 2024 – 23:59 WIB
JPNN VIDEO
-
Tak Ada Pengusiran Jemaah saat Gibran Salat, Polisi Jangan Langsung Percaya | Reaction JPNN
-
Jokowi & Gibran Baru Dipecat
-
Jelang Natal dan Tahun Baru, Ini Arahan Prabowo Subianto kepada Jajarannya
-
Anak Bos Toko Roti Pelaku Penganiayaan Karyawan Ditangkap di Hotel
-
Umumkan Skuad IBL 2025, Ini Target Rans Simba Bogor
- ABC Indonesia
Anggota Bali Nine Sudah Bebas dan Kembali ke Keluarga Masing-masing
Jumat, 20 Desember 2024 – 23:59 WIB - ABC Indonesia
Dunia Hari Ini: Australia Terbangkan Warganya Keluar Vanuatu
Kamis, 19 Desember 2024 – 23:58 WIB - ABC Indonesia
Dunia Hari Ini: Terpidana Mati Kasus Narkoba Mary Jane Dipulangkan ke Filipina
Rabu, 18 Desember 2024 – 23:59 WIB - ABC Indonesia
Australia Juara Menangkap Pengunjuk Rasa Lingkungan
Rabu, 18 Desember 2024 – 23:54 WIB
- Humaniora
Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2 Bagi Honorer TMS Sudah Dibuka, Cukup Unggah 2 Dokumen
Senin, 23 Desember 2024 – 11:55 WIB - Liga Indonesia
Setelah Mengalahkan Timnas Indonesia, Bintang Filipina Dilepas Madura United
Senin, 23 Desember 2024 – 10:51 WIB - Daerah
Terjadi Lagi, Bentrokan Ojol vs Opang di Bandung, Massa Diduga Bakar Pangkalan Ojek
Senin, 23 Desember 2024 – 11:18 WIB - Destinasi
Jadwal Bioskop di Bali Senin (23/12): Film Mufasa: The Lion King Masih Merajai
Senin, 23 Desember 2024 – 12:11 WIB - Kriminal
Kronologi Pemicu Perselisihan Ojol vs Opang di Cibiru Hilir Bandung
Senin, 23 Desember 2024 – 11:48 WIB