Dunia Hari Ini: Unjuk Rasa Anti Perang di Melbourne Berakhir Bentrok
Anda sedang membaca Dunia Hari Ini, yang merangkum sejumlah berita utama yang terjadi dalam 24 jam terakhir.
Bentrokan yang terjadi di Melbourne menjadi topik utama edisi Rabu, 11 September 2023.
Unjuk rasa anti perang di Melborune
Bentrokan terjadi antara polisi dan sekelompok pengunjuk rasa di luar gedung Melbourne Convention and Exhibition Centre, tempat diselenggarakannya pameran perlengkapan pertahanan dan senjata.
Kepolisian Victoria mengatakan ratusan petugas dikerahkan untuk operasi terbesar yang pernah dilakukan, sejak 24 tahun lalu saat Melbourne menjadi thank rumah World Economic Forum.
Polisi sejauh ini menangkap 33 pengunjuk rasa dengan berbagai alasan, termasuk menyerang polisi, melakukan pembakaran, dan pemblokiran jalan. 24 anggota kepolisian juga dilaporkan terluka hingga membutuhkan perawatan medis.
Seorang warga yang lewat lokasi unjuk rasa mengatakan “itu hak mereka untuk berunjuk rasa. Itu bagian dari demokrasi, bukan?”
Militer Israel merilis video
Militer Israel merilis video yang disebutnya menunjukkan terowongan tempat enam sandera Israel ditawan dan dibunuh oleh Hamas.
Video tersebut direkam oleh militer Jumat lalu, kata juru bicara IDF Daniel Hagari, namun ABC tidak bisa memverifikasi video tersebut.
Pihak kepolisian mengatakan 24 petugasnya terluka dan setidaknya 33 orang ditangkap dalam unjuk rasa di Melbourne, tempat berlangsungnya pameran perlengkapan pertahanan dan militer
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
-
Dunia Hari Ini: Belgia Memberikan Perlindungan Hak Bagi Pekerja Seks
Selasa, 03 Desember 2024 – 23:59 WIB -
Dunia Hari Ini: Mantan Menhan Israel Tuduh Negaranya Ingin Bersihkan Etnis Palestina
Senin, 02 Desember 2024 – 23:37 WIB -
Dunia Hari Ini: Israel dan Hizbullah Saling Tuduh Melanggar Kesepakatan Gencatan Senjata
Jumat, 29 November 2024 – 21:29 WIB
JPNN VIDEO
-
Ajak Masyarakat Mulai Berwirausaha di Sektor Pertanian Perkotaan
-
Gunawan Muhammad Kecewa Persidangan Pemalsuan Surat Tanah Kembali Dibatalkan
-
Soal Pembangunan Giant Sea Wall, AHY: Butuh Investor
-
Menko Pangan Zulhas: Bansos Beras akan Kembali Disalurkan
-
Gunung Ibu Erupsi, Keluarkan Lava Pijar Setinggi 700 Meter
- ABC Indonesia
Dunia Hari Ini: Mantan Menhan Israel Tuduh Negaranya Ingin Bersihkan Etnis Palestina
Senin, 02 Desember 2024 – 23:37 WIB - ABC Indonesia
Krisis yang Terabaikan, Kasus Keracunan Metanol di Indonesia Tertinggi se-Dunia
Senin, 02 Desember 2024 – 23:33 WIB - ABC Indonesia
Dunia Hari Ini: Israel dan Hizbullah Saling Tuduh Melanggar Kesepakatan Gencatan Senjata
Jumat, 29 November 2024 – 21:29 WIB - ABC Indonesia
Pilkada 2024 Diwarnai Dinasti Politik yang Meningkat dengan Partisipasi Warga yang Rendah
Jumat, 29 November 2024 – 20:43 WIB
- Pilkada
Cak Lontong Sebut Pramono Anung-Rano Karno Unggul di 42 Kecamatan
Selasa, 03 Desember 2024 – 19:16 WIB - Hukum
Kasus Polisi Tembak Mati Siswa SMKN Semarang, Keluarga Ungkap Ada Intervensi, Hmmm
Selasa, 03 Desember 2024 – 21:47 WIB - Hukum
Pj Wali Kota Pekanbaru yang Ditangkap Terkait Kasus Apa Ya? Jubir KPK Bilang Begini
Selasa, 03 Desember 2024 – 19:08 WIB - Sport
Ronaldo Kwateh Bicara Peluang Skuad Garuda di Piala AFF 2024, Sentil Pelatih
Selasa, 03 Desember 2024 – 20:07 WIB - Pilkada
KPU Kota Palu Gelar PSU Untuk Pemilihan Gubernur Sulteng
Selasa, 03 Desember 2024 – 20:50 WIB