Dunia Hari Ini: Venesia Ingin Kurangi Jumlah Turis, Akan Ada Tarif Baru
Anda kembali membaca laporan Dunia Hari Ini edisi Rabu, 6 September 2023.
Untuk memudahkan mengikuti perkembangan dunia, kami sudah merangkum sejumlah informasi terkini dari berbagai penjuru dunia.
Kita awali dengan berita terbaru dari Italia yang mencoba mengurangi turis di kota Venesia.
Tarif untuk wisatawan di Venesia
Tahun depan, dewan kota Venesia berencana untuk menerapkan biaya masuk sebesar $8 untuk pengunjung harian.
Uji coba ini dilakukan untuk mengendalikan jumlah turis selama 30 hari, yang akan lebih sering dilakukan selama periode musim panas saat jumlah turis berada titik terbanyak.
Dampak pariwisata sudah lama jadi masalah bagi kota Venesia di Italia, dengan jumlah orang yang berasal dari luar melebihi jumlah penduduk tetap, yaknii sekitar 50.000 orang.
'Golden visa' pertama diberikan kepada CEO OpenAI
Sam Altman, CEO OpenAI jadi warga asing pertama yang menerima 'golden visa' atau visa emas dari Indonesia, meski belum jelas apakah ia memang mengajukan permohonan.
Seperti yang ditulis dalam situs resmi Ditjen Imigrasi, ia menerima golden visa dengan sub kategori tokoh dunia.
Tidak seperti kota-kota lain yang berharap banyak dikunjungi turis, kota Venesia di Italia justru akan menerapkan tarif baru supaya mengurangi turis
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
-
Dunia Hari Ini: Kecelakaan Bus di India Telan Puluhan Nyawa
Selasa, 05 November 2024 – 23:58 WIB -
Dunia Hari Ini: Setidaknya 10 ribu orang Tedampak Letusan Gunung Lewotobi Laki-laki
Senin, 04 November 2024 – 23:43 WIB -
Dunia Hari Ini: Ratusan Warga Sudan Meninggal Akibat Serangan Paramiliter
Selasa, 29 Oktober 2024 – 23:49 WIB
- ABC Indonesia
Dunia Hari Ini: Setidaknya 10 ribu orang Tedampak Letusan Gunung Lewotobi Laki-laki
Senin, 04 November 2024 – 23:43 WIB - ABC Indonesia
Pendidikan dan Pengalaman Kerja Migran, Termasuk Asal Indonesia, Belum Tentu Diakui Australia
Senin, 04 November 2024 – 22:46 WIB - ABC Indonesia
Apakah Bentrokan Indonesia dengan Kapal Tiongkok di Laut China Selatan Pertanda Konflik?
Kamis, 31 Oktober 2024 – 23:36 WIB - ABC Indonesia
Jenazah WHV Asal Indonesia Belum Dipulangkan, Penyebab Kecelakaan Masih Diselidiki
Rabu, 30 Oktober 2024 – 19:38 WIB
- Humaniora
Ada Honorer Putus Kontrak Lolos Seleksi PPPK 2024, BKPSDM Kecolongan, Begini Ceritanya
Rabu, 06 November 2024 – 02:02 WIB - Seleb
Cerita Raffi Ahmad Soal Adopsi Lily, Anak Ketiganya
Rabu, 06 November 2024 – 00:06 WIB - Sepak Bola
Tijjani Reijnders Sumbang 1 Gol, AC Milan Lumat Real Madrid
Rabu, 06 November 2024 – 05:15 WIB - Destinasi
Jadwal & Harga Tiket Bus AKAP dari Bali ke Pulau Jawa Rabu 6 November 2024
Rabu, 06 November 2024 – 05:28 WIB - Pilkada
Hasto PDIP: Aksi Intimidasi Pas Pilkada Tak Sejalan dengan Kebijakan Prabowo
Rabu, 06 November 2024 – 01:00 WIB