Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Eko Yuli Tetap Berpeluang Tampil pada Asian Games 2018

Minggu, 04 Maret 2018 – 01:28 WIB
Eko Yuli Tetap Berpeluang Tampil pada Asian Games 2018 - JPNN.COM
Eko Yuli Irawan. Foto: AFP

Artinya, tidak ada rapat maupun kongres resmi untuk melakukan voting itu.

"Jika memang itu resmi, seharusnya AWF memberi undangan ke PB PABBSI. Resminya begitu. Kami juga kaget, masa organisasi tingkat Asia memberikan email pengajuan voting melalu japri ke e-mail salah satu pengurus," beber Djoko.

Dasar harus mencoret satu nomor cabor angkat besi adalah pada Asian Games 2018 Agustus mendatang hanya akan melombakan 14 nomor.

Tidak seperti Asian Games 2014 yang melombakan 15 nomor. Sebagai tuan rumah, lanjut Djoko, pihaknya memilih nomor 69 kg putri untuk dicoret.

Sebab, Indonesia tidak memiliki atlet untuk bermain di nomor itu

"Namun, kami tetap membuat rencana dengan kemungkinan terburuk," kata Djoko. (han)

Indonesia masih memiliki peluang merebut medali pada Asian Games 2018 melalui lifter Eko Yuli Irawan.

Redaktur & Reporter : Ragil

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News