Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Ekonomi Global Mulai Membaik

Emerging Market Menjadi Penggerak

Kamis, 30 Mei 2013 – 07:14 WIB
Ekonomi Global Mulai Membaik - JPNN.COM
Adapun perekonomian zona Euro hanya diproyeksi mampu tumbuh 0,6 persen tahun ini dan 1,1 persen pada 2014. Sementara itu, Jepang justru diproyeksi melemah dengan pertumbuhan ekonomi 1,6 persen tahun ini dan 1,4 persen pada 2014.

Jika dicermati, proyeksi terbaru dari OECD ini sebenarnya lebih pesimistis dibandingkan proyeksi World Economic Outlook yang dirilis lembaga Dana Moneter Internasional (IMF) pada April 2013 lalu.

Tahun ini, IMF memproyeksi ekonomi dunia akan tumbuh sebesar 3,3 persen. Namun, pada 2014, IMF dan OECD kompak memproyeksi ekonomi dunia bakal tumbuh 4,0 persen.

Menteri Keuangan Chatib Basri mengatakan, pertumbuhan ekonomi global membawa pengaruh besar bagi perekonomian Indonesia. Amerika Serikat dan Jepang masih menjadi negara maju yang memiliki banyak pengaruh. "Selain mitra dagang utama, keduanya juga investor besar di Indonesia," jelasnya.

JAKARTA - Kabar positif berembus dari perekonomian global. Meskipun berjalan lamban, ekonomi dunia diproyeksi akan mulai membaik. Sekretaris Jenderal

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close