Ellyas Pical Apresiasi Kepedulian Kemensos untuk Lansia
Sabtu, 05 Juni 2021 – 14:24 WIB

Ellyas Pical megapresiasi kepedulian Kemensos untuk lansia, dia juga diberi penghargaan pada HLUN 2021. Foto: Istimewa
Sri Rosyati mengharapakan kedepannya Kemensos terus meningkatkan pelayanan bagi para Lansia terutama dalam hal pemberdayaan serta memberikan bantuan bagi seluruh Lansia di Indonesia terutama lansia yang terlantar.
“Harapannya terjadi peningkatan bantuan dan pemberdayaan agar para lansia menjadi mandiri dan tentunya sehat jasmani dan rohani,” tutup Sri Rosyati atau yang akrab disapa Rossy. (jpnn)
Video Terpopuler Hari ini: