Empat Pegawai KAI Diperiksa
Selasa, 12 Oktober 2010 – 08:14 WIB
Sementara itu, Tukijo yang ditemui Koran ini di Polres Lebak, mengungkapkan, pada malam itu sekitar pukul 01.00 WIB, dirinya yang sedang melakukan rapat perihal sistem keamanan lingkungan (Siskamling) di majlis Ta’lim Pasir Bedeng yang jaraknya kurang lebih 100 meter dari Stasiun KA Rangkasbitung, terkejut saat melihat kepluan api yang membesar di udara.
“Awalnya saya menduga, yang kebekaran bagian atap Stasian Rangkasbitung. Ternyata saat saya dan warga mendekati, kepulan api itu berasal dari api yang membekar salah satu gerbong kerata api penumpang yang berada di sepur empat,” ungkap Tukijo.
Sementara karena kesulitan air untuk melakukan pemedamannya, maka dalam waktu satuju, api yang berasal dari salah satu gerbong di sepur empat, merambat dengan cepat ke gerbong-gerbong lain di sepur tiga dan sepur dua,” katanya.