Erick Thohir Cawapres Terbaik Versi Warga NU
Minggu, 11 Juni 2023 – 21:19 WIB
Erick Thohir juga berperan dalam pendirian 250 Badan Usaha Milik NU (BUMNU). Di mana BUMNU berperan untuk mewujudkan kemandirian ekonomi untuk NU di seluruh wilayah Indonesia.
Maka dari itu, Fishya Amina Elvin tidak heran ketika melihat Erick Thohir sering muncul di berbagai acara yang diselenggarakan oleh NU. Mengingat Ketum PSSI tersebut adalah bagian dari keluarga besar NU.
“Itu menjelaskan kemunculan-kemunculan Erick Thohir di acara NU,” pungkas Fishya Amina Elvin. (dil/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru: