Faisal Basri Sebut Jokowi Merusak Fondasi, Negara Merugi
Selasa, 20 Agustus 2024 – 07:32 WIB

Jokowi dan Airlangga Hartarto. Foto: Ricardo/JPNN
“Konon itu adalah pilihan. Kalau mundur kasusnya tidak akan diteruskan," imbuhnya.
Didin mengatakan gambaran-gambaran itu menjadi bukti adanya krisis.
“Krisis moral kepemimpinan, yang berdampak sangat luas. Check and balances sebagai jiwa dari demokrasi hilang. Praktik tidak ada kontrol terhadap kekuasaan dan berdampak pada runtuhnya etik elite parpol,” ujarnya. (adk/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru: