Farhan Halim Lengkapi Kuota Pemain Asing Klub Thailand Nakhon Ratchasima
Sabtu, 04 November 2023 – 19:44 WIB

Pevoli Farhan Halim saat berlaga pada ajang Proliga 2023 bersama Jakarta STIN BIN. Foto: Dokumentasi PBVSI
Menarik ditunggu kiprah para pevoli Indonesia di Thailand yang akan bergulir mulai Jumat (10/11/2023) mendatang.(vollebox/mcr16/jpnn)