Federer Keok di Tangan Petenis Peringkat 75 Dunia
Rabu, 19 Mei 2021 – 22:28 WIB
“Terlepas dari apakah Anda bermain di turnamen atau tidak, jika Anda kembali ke tur atau kembali menghadapi lawan-lawan top, Anda akan mengikuti ritme...bagaimana rasanya kembali ke tur,”
“Jadi ketika saya tersingkir dari pertandingan seperti hari ini, saya merasa ‘Oh Tuhan, saya seharusnya bisa bermain jauh lebih baik’. Rasanya aneh dan mengecewakan.”
“Tapi pada saat yang sama, ini adalah proses yang harus saya lewati dan itulah kenapa saya tak seharusnya rendah diri,” pungkas dia.(Antara/jpnn)