Ferdiansyah Jalani Debut Bersama Persib Bandung
Kamis, 15 Desember 2022 – 22:49 WIB
Selama membela Persib junior, Ferdiansyah memiliki kesempatan bergabung dengan tim Garuda Select dan mendapatkan pengalam bermain menghadapi tim-tim di benua Eropa.
Setelah sempat beberapa saat kembali ke Persib junior, pemain kelahiran 15 Juli 2003 tersebut mendapatkan kontrak profesional dari tim senior Persib Bandung pada Agustus 2021 lalu.(antara/jpnn)