Fergie Berang Squad MU Tergerus Olimpiade
Minggu, 22 April 2012 – 17:44 WIB
MU bukan satu-satunya klub yang meradang karena ketatnya jadwal pertandingan internasional selama libur jeda kompetisi nanti. “Kami bukan satu-satunya klub yang menderita. Saya bisa bayangkan klub seperti Tottenham Hotspurs dan Aston Villa juga akan kehilangan banyak pemain karean gelaran Olimpiade,” kata Ferguson.(ara/jpnn)