Festival Budayaw IV Resmi Ditutup, 4 Negara Berkolaborasi di Jalur Rempah
Rabu, 06 September 2023 – 11:35 WIB

Penutupan Festival Budayaw IV diisi dengan pementasan Budayaw Raya dan seminar internasional Jalur Rempah yang merupakan kolaborasi empat negara East ASEAN Growth Area. Foto Humas Kemendikbudristek
Adi melanjutkan pembahasan seminar dilakukan oleh pembicara dari Brunei dan Malaysia, yakni Dayang Adibah binti Md Jaafar dan Ed Gibson Benedicta. (esy/jpnn)