Film Kun Ana Wa Anta Segera Tayang di Bioskop, Anak-anak Perlu Menonton
Minggu, 05 Maret 2023 – 10:10 WIB
"Syuting film seru banget sama kawan-kawan," ucap Muzakki Ramdhan.
Film Kun Ana Wa Anta tayang di bioskop Indonesia mulai 9 Maret 2023.
Kehadiran film tersebut diharapkan bisa menjadi bukti bahwa Indonesia masih mempunyai film anak-anak yang berkualitas.
"Kita jumpa bersama di bioskop," tutup Produser Eksekutif Ustaz Erick Yusuf. (ded/jpnn)