Gagal Dibobol, Rampok Bakar Mesin ATM
Minggu, 28 April 2013 – 12:41 WIB
Pembakaran mesin ATM yang ada di dalam Indomaret diduga karena perampok tidak berhasil membuka berangkas ATM dan sulit membawa berangkas tersebut.
“Nilai mesin ATM mencapai Rp 110 Juta juga merupakan kerugian dalam kasus ini,”ujarnya.
Dugaan sementara, pelaku lebih dari satu orang. Karena, proses pengelasan sulit dilakukan oleh satu orang. "Pelaku diduga lebih dari satu orang," bebernya.
Menurut Gadug, saat ini pihaknya sudah melakukan pemeriksan terhadap beberapa orang saksi. “Diantaranya karyawan Indomaret dan pihak pegawai Bank. Kasus ini masih dalam penyidikan,”tukasnya.