Ganjar Pranowo Minta Desa Tangguh Bencana Harus Memiliki Kearifan Lokal
Selasa, 26 April 2022 – 15:44 WIB
"Kalau terjadi suatu bencana kiat tidak perlu repot lagi karena mereka sudah tahu harus lari ke mana, naik mobil siapa, ketemu di keluarga siapa, dan keluarga yang akan menerima itu akan lebih enak. Mungkin tidak perlu di tempat pengungsian, mungkin mereka bisa langsung berhubungan dengan masyarakat yang menjadi mitranya, kembarannya. Itu ide yang menurut saya brilian," kata Ganjar. (flo/jpnn)