Gara-gara Euro, 15 PNS Disanksi
BKD: Surat Sudah Ditandatangani SekdaMinggu, 01 Juli 2012 – 04:34 WIB
KOTA - Tiga minggu perhelatan piala Eropa (Euro) 2012, rupanya berdampak buruk bagi kinerja Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Pemkot Bandung. Bahkan, tak kurang dari 15 orang PNS menanti sanksi dari Badan Kepegawaian Daerah (BKD) karena ketahuan sering terlambat masuk kantor. Tak hanya tercatat kesiangan. Dampak perbedaan antar waktu tayangan Euro itu juga berdampak pada pelayanan masyarakat. Salah satunya yang dirasakan oleh Hilman Gumilang (30) warga Cicendo. Dia mengaku, kecewa karena banyak juga beberapa PNS yang bertugas di kecamatannya banyak yang telat."Saya mau ada kepentingan ke kantor kecamatan, pas di lihat agak sepi. Pelayanan pun harus menunggu," ujar Hilman saat ditemui di Kawasan Cicendo Bandung.
Hal itu juga diakui Sekretaris Daerah Kota Bandung, Edi Siswadi. Dia mengatakan, demam Euro 2012 memang bisa mengganggu kinerja. "Saat ini lagi demam-demamnya Euro, dan banyak dari kita pun menonton pertandingan itu. Keesokan harinya pasti datang terlambat, itu terjadi di lingkungan Pemkot juga," ujar Edi saat menjadi pembina Apel di lingkungan Perkantoran Pemkot Jalan Cianjur.
Bahkan dikatakan Edi, dirinya pernah menemukan pegawai datang yang terlambat dan lesu saat pergi ke kantor. "Kita ingatkan sikapnya jangan seperti itu, tapi harus lebih semangat lagi," tegasnya.
KOTA - Tiga minggu perhelatan piala Eropa (Euro) 2012, rupanya berdampak buruk bagi kinerja Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Pemkot Bandung.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Pertama Kali Bermain Film Horor, Rachel Vennya Ingin Keluar Dari Zona Nyaman
-
Salam Rancage Membuat Olahan Sampah Kertas Menjadi Produk Premium
-
Bentrok Ormas di Pekanbaru, Polda Jatim Buru Seluruh Pelaku | Reaction JPNN
-
Ridwan Kamil: Saya Harus Memuji Pak Anies
-
JPU Hadirkan Saksi Ahli Pertanahan di Sidang Gunawan Muhammad
BERITA LAINNYA
- Daerah
Disapu Banjir Bandang, 10 Rumah di Tapsel Sumut Hanyut
Senin, 25 November 2024 – 04:00 WIB - Sulteng
Heboh Anggaran Belanja Gamis & Jilbab Senilai Rp 1 M Lebih di Kabupaten Banggai
Minggu, 24 November 2024 – 23:00 WIB - Daerah
209 Warga Terdampak Pergerakan Tanah di Kadupandak Dievakuasi
Minggu, 24 November 2024 – 19:15 WIB - Daerah
Ombudsman Minta Polda Sumbar Ungkap Motif Kasus Polisi Tembak Polisi Secara Transparan
Minggu, 24 November 2024 – 19:00 WIB
BERITA TERPOPULER
- Sepak Bola
Warning dari Erick Thohir Setelah Timnas Indonesia Menghancurkan Arab Saudi
Senin, 25 November 2024 – 05:23 WIB - Dahlan Iskan
Mampir Guyon
Senin, 25 November 2024 – 07:27 WIB - Pilkada
Hasto PDIP Nilai Prabowo Sosok Kesatria, Lalu Menyindir Jokowi
Senin, 25 November 2024 – 04:42 WIB - Jogja Terkini
Jadwal KRL Jogja-Solo, Senin 25 November 2024
Senin, 25 November 2024 – 06:01 WIB - Sepak Bola
Timnas Indonesia Dinilai Janggal Belum Mengumumkan Skuad Piala AFF 2024
Senin, 25 November 2024 – 05:47 WIB