Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Garam Ampuh Hilangkan Ketombe, Mitos atau Fakta?

Rabu, 09 Oktober 2019 – 04:03 WIB
Garam Ampuh Hilangkan Ketombe, Mitos atau Fakta? - JPNN.COM
Ilustrasi ketombe. Foto: salamati

Bagi yang terbiasa menggunakan helm atau penutup kepala jenis lainnya untuk berkendara atau beraktivitas sehari-hari, Anda harus selalu memperhatikan kebersihannya.

"Jika kebersihannya tidak terjaga dengan baik, helm maupun penutup kepala bisa membuat kulit kepala Anda menjadi tempat bertumbuhnya jamur penyebab ketombe,” kata dr. Nadia.

“Demikian juga bagi Anda yang menggunakan jilbab. Sebaiknya hindari penggunaan jilbab yang sama berulang kali. Ganti setiap kali Anda usai beraktivitas," lanjutnya.

4. Diet sehat

Mengonsumsi makanan yang kaya akan zink dan vitamin B dapat membantu menutrisi rambut dan mencegah munculnya ketombe.

Jadi, ingatlah bahwa menghilangkan ketombe dengan garam hanya mitos saja. Hingga saat ini belum ada penelitian yang benar-benar bisa membuktikannya. Lebih baik Anda coba cara-cara yang disarankan dokter di atas.(MS/RH/klikdokter)

Sebagian orang percaya bahwa mencampurkan garam dan sampo saat keramas baik untuk kulit kepala.

Redaktur & Reporter : Yessy

Sumber klikdokter

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close