Gavin Pulih, Barito Tampil Full Team Saat Jamu PSMS
Sabtu, 06 Oktober 2018 – 18:54 WIB
Yunan pun menambahkan dengan kondisi pemain yang sudah fit ini, tentunya akan membantu tim pula dalam menyiapkan diri menjelang lawan PSMS Medan.
"Pemain tidak ada yang akumulasi kartu, kemudian kondisinya fit semua. Tentu kami akan memiliki banyak pilihan," pungkasnya.(bir)