Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Gawat! Narkoba jadi Tren Baru di Jatim

Senin, 09 Januari 2017 – 10:37 WIB
Gawat! Narkoba jadi Tren Baru di Jatim - JPNN.COM
Barang bukti narkoba. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com

Tahun lalu, Polda Jatim melakukan dua kali operasi yang khusus menyasar para pengguna barang haram itu.

Salah satunya, Tumpas Narkoba Semeru yang dilakukan selama 14 hari pada Februari.

Sebanyak 1.920 personel dikerahkan. Ada 434 kasus yang berhasil diungkap.

Sebulan kemudian, Polda kembali menggelar operasi bertajuk Bersinar Semeru 2016.

Operasi tersebut berlangsung sebulan penuh dengan melibatkan 1.816 personel.

Namun, hasilnya kurang memuaskan. Polda dan polres jajaran hanya berhasil mengungkap 649 kasus.

Barung menyebutkan, ada dua kemungkinan yang memengaruhi hasil kurang memuaskan itu.

Pertama, operasi tersebut sangat ketat sehingga ruang gerak pelaku tidak ada.

Tren peredaran narkoba di Jatim belakangan cenderung meningkat.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close