Geledah Kantor IM2, Kejagung Sita Server
Rabu, 25 Januari 2012 – 20:35 WIB

Sebelum memeriksa IA, pada 2 Februari akan dipanggil 4 karyawan IM2 untuk diperiksa. Mereka adalah Gustinus Bayuaji (Operation Manajer PT IM2), Bambang Narayana (Sales Retail Manajer PT IM2), Muhamad Sujai (Marketing PT IM2), dan Nuniek Hendarti (Billing dan Customer Administration PT IM2).
IM2 dipersalahkan Kejagung karena dinilai mengelola jaringan internet 3G tanpa prosedur seharusnya. Meski merupakan anak prusahaan PT Indosat Tbk, IM2 memperoleh jaringan tersebut tanpa tender. (pra/jpnn)