Gitaris Black Sabbath Kirim Surat ke Jokowi, Minta Duo Bali Nine Diampuni
Rabu, 04 Maret 2015 – 09:49 WIB
Saya memohon kepada Anda, sebagai orang pemaaf, untuk mencatat transformasi mereka. Mereka sekarang sudah membuat perbedaan positif bagi kehidupan orang lain, sesama tahanan. Bahwa mereka telah berubah begitu banyak, adalah kredit yang nyata untuk otoritas lndonesia.
Untuk alasan ini, saya akan meminta Anda menghentikan eksekusi Andrew dan Myuran.
Perkenankan mereka untuk menjalani hukuman seumur hidup di mana mereka bisa berkontribusi pada kesejahteraan lndonesia, dan berbuat baik untuk kesalahan mereka sebelumnya.
Saya harap Anda akan mempertimbangkan permohonan pribadi saya ini.
Hormat saya,
Tony Iommi
Gitaris, Black Sabbath.