Namun, sebelum menarik diri dari industri musik, Glenn akan meluncurkan album Lovevolution dan menggelar tur promo hingga pertengahan 2011. Rangkaian konser bertajuk Lovevolution, A Musical Love Journey from the Romantic Singer itu akan dimulai di Esplanade Theatre, Singapura, 6 Februari mendatang. (eos/jpnn/ayi)
JAKARTA -- Selama 15 tahun berkiprah, penyanyi Glenn Fredly akan mengundurkan diri dari ingar-bingar industri musik tanah air. Pria berdarah Maluku