Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

GMNI Serukan Pengendalian Impor Baja demi Lindungi Mother of Industry

Rabu, 30 Maret 2022 – 23:19 WIB
GMNI Serukan Pengendalian Impor Baja demi Lindungi Mother of Industry - JPNN.COM
Baja produksi PT. Krakatau Steel. Foto: Humas PT Kakatau Steel/Antara

Karena besarnya investasi tersebut, pemerintah perlu memberi perhatian terhadap industri baja nasional melalui kebijakan yang berpihak seperti halnya pembatasan pemberian ijin impor dan implementasi trade remedies.

"Hal tersebut bertujuan agar investasi yang sudah ditanamkan dapat terlindungi dan dapat memberikan hasil positif sebagaimana yang diharapkan. Bila iklim perdagangan yang lebih sehat telah tercipta, hal tersebut akan membantu produsen baja nasional untuk terus meningkatkan kinerjanya yang pada akhirnya juga akan memberikan dampak positif bagi perekonomian nasional," papar Silmy Karim.

Kasubdit Industri Logam Besi Ditjen ILMATE Kemenperin Rizki Aditya Wijaya memastikan bahwa pemerintah terus mendorong pengembangan industri baja nasional melalui langkah-langkah strategis, yang di antaranya adalah pengendalian impor.

"Pengendalian impor tersebut dilakukan untuk mengamankan pasar dalam negeri, dengan tetap memperhatikan keseimbangan pasok dan kebutuhan nasional, serta sinergi antara industri hulu dan hilir," ujarnya, (dil/jpnn)

Ketua DPP GMNI Arjuna Putra Aldino mengatakan bahwa industri baja penting untuk menopang perkembangan industri lainn

Redaktur & Reporter : Adil

Sumber Antara

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close