Gugatan Cerai Sudah Terdaftar, Mediasi Wendy Walters Dan Reza Arap Dijadwalkan Pekan Depan
Kamis, 17 November 2022 – 13:04 WIB
Mediasi itu bakal digelar pada Selasa mendatang (22/11). Diharapkan Wendy Walters dan Reza Arap bisa hadir diagenda tersebut.
Jika mediasi itu dinyatakan gagal akan dilanjutkan dengan persidangan cerai.
Lalu, apa alasan Wendy menggugat cerai konten kreator tersebut?