Gunung Soputan Masuk Kategori Waspada
Warga Anggap BiasaSelasa, 02 November 2010 – 03:10 WIB
Ketua KNPI Mitra Jhones Suoth mengungkapka ketika ditetapkan status waspada, Pemkab Mitra harus siap siaga. "Jangan nanti berada pada situasi siaga baru siap," tutur Suoth yang juga tinggal di seputaran Gunung Soputan.
"Yang perlu diperhatikan di sini adalah jalur pengungsi, karena banyak jalan alternatif yang mungkin digunakan rusak parah, ini harus ada perhatian dari pemerintah,"Â tukasnya.
Letusan Gunung Soputan sempat terjadi pada tahun 1785, 1819, 1833, 1845, 1890, 1901, 1906, 1907, 1908-09, 1910, 1911-12, 1913, 1915, 1917, 1923-24, 1947, 1953, 1966-67, 1968, 1970, 1971, 1973, 1982, 1984, 1985, 1989, 1991-96, 2000-03, 2004, 2005, 2007, dan terakhir terjadi pada 2008.(gel)