Guru: Tidak Hanya Soal Kurikulum
Selasa, 09 Desember 2014 – 07:24 WIB
Ditambah persoalan guru dan sekolah yang selalu dikerangkeng birokrasi pusat yang menuntut kepatuhan dari bawahan. Jadinya, guru tidak bebas berkreasi sehingga menutup kreativitas pendidik di daerah. Oleh sebab itu, perlu adanya otonomi khusus buat guru. "Otonomi guru harus dikembalikan, segala intervensi harus di hapuskan," tegasnya. (fad)