Gus Miftah Bercerita soal Peran Mayor Teddy Mengembalikan Hubungannya dengan Prabowo
Jumat, 23 Februari 2024 – 14:11 WIB
Dia mengaku sempat putus komunikasi dengan Prabowo sejak 2014. Namun, Mayor Teddy mempertemukan Gus Miftah dengan Prabowo menjelang Pemilu 2024.
Gus Miftah bersama dengan sejumlah tokoh papan atas lain diundang untuk bertemu Prabowo.
"Mayor Teddy punya jasa mengembalikan hubungan Prabowo," tuturnya. (mcr31/jpnn)