Hadapi Arus Balik, InJourney Airports Siap Layani 24 Jam di 37 Bandara
Minggu, 14 April 2024 – 21:05 WIB

Suasana bandara yang dikelola oleh PT Angkasa Pura I. Foto dok AP I
“Kami akan memberikan layanan yang terbaik di seluruh bandara yang kami kelola agar Posko Lebaran 2024 kali ini dapat berjalan aman dan nyaman bagi seluruh pengguna jasa bandara dan stakeholder terkait,” seru Faik.(chi/jpnn)