Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Hadapi Tantangan Global, ini yang Bakal Dilakukan Kang Emil

Sabtu, 05 Mei 2018 – 21:39 WIB
Hadapi Tantangan Global, ini yang Bakal Dilakukan Kang Emil - JPNN.COM
Ridwan Kamil saat mendengarkan keluhan warga Bantargebang. Foto GoBekasi

Selain itu, sertifikasi juga bisa menjadi salah satu ukuran kompetensi dan kemampuan tenaga kerja lokal untuk bersaing dengan tenaga kerja asing.

Kehadiran tenaga kerja asing, kata Kang Emil, sebagai konsekuensi keikutsertaan Indonesia dalam forum AFTA (Asean Free Trade Area) - Kawasan Perdagangan Bebas Asean, yang salah satu poinnya adalah memungkinkan para pekerja di kawasan ASEAN untuk bekerja di negara-negara anggota.

“Melalui AFTA itu pula, kami ingin mencetak para pekerja di Jawa Barat agar bisa bersaing di luar negeri, menjadi tenaga kerja profesional dan terlatih,” jelasnya.

Ekspor tenaga kerja terlatih dari Jawa Barat, sambung Kang Emil, juga akan menjadikan Jabar sebagai penyedia sumber daya manusia terlatih dan secara otomatis akan meningkatkan kesejahteraan para tenaga kerja yang bekerja di mancanegara.(chi/jpnn)

Kami fokus untuk upaya meningkatkan kompetensi tenaga kerja Indonesia agar tidak kalah dengan asing.

Redaktur & Reporter : Yessy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News