Haji Lulung Meninggal Dunia, Syaifullah: Beliau Konsisten Mencegah Kemungkaran
Selasa, 14 Desember 2021 – 11:54 WIB

Haji Lulung. Foto: dok jpnn
jpnn.com, JAKARTA - Politisi Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Abraham Lunggana atau yang akrab disapa Haji Lulung meninggal dunia, Selasa (14/12)
Baca Juga:
Anggota Komisi I DPR RI dari Fraksi PPP itu menyebutkan Haji Lulung terkena serangan jantung.