Harapan Baru untuk Pria Mandul
Sabtu, 06 Oktober 2012 – 15:00 WIB
TOKYO - Tim periset sel induk di Kyoto University kembali melahirkan terobosan. Jumat (5/10) kelompok ilmuwan Jepang itu mengaku telah berhasil menciptakan metode untuk menekan angka kemandulan. Tetapi, untuk sementara, metode tersebut baru sukses diterapkan pada tikus. "Melalui pencapaian ini, kami berharap bisa lebih memahami mekanisme produksi telur pada manusia dan mendapatkan lebih banyak informasi tentang penyebab kemandulan," kata Michinori Saito, salah seorang dosen di universitas tersebut sekaligus periset sel induk. Rencananya dia melanjutkan riset tentang sel induk dan fertilitas itu dengan subjek monyet dan manusia.
Dalam percobaan yang sudah berlangsung sekitar setahun tersebut, Saito dan timnya menggunakan sel induk tikus guna menciptakan sel pembentuk telur. "Kami mengambil sel induk tikus dan merekayasa beberapa gen yang ada di sana untuk menciptakan sel utama penghasil sperma pada laki-laki dan telur pada perempuan," papar Saito dalam jumpa pers kemarin.
Selanjutnya, kelompok ilmuwan Kyoto University itu memisahkan sel penghasil telur, kemudian menanamkannya pada tubuh tikus. Seiring berjalannya waktu, sel yang ditanam pada tubuh tikus tersebut tumbuh menjadi sel telur matang. "Sel telur yang matang itu lantas kami ekstrak untuk kemudian dibuahi dalam proses in vitro pada tabung penguji, lalu kami tanam lagi pada tubuh tikus," papar Saito.
TOKYO - Tim periset sel induk di Kyoto University kembali melahirkan terobosan. Jumat (5/10) kelompok ilmuwan Jepang itu mengaku telah berhasil menciptakan
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Pramono Anung Janji Buat Program Tarif Transportasi Maksimal Rp 30 Ribu
-
Sidang Kasus Guru Supriyani: Korban dan Saksi Berbeda Keterangan
-
Menteri Fadli Zon Berupaya Memulangkan Benda Budaya Asli Indonesia dari Luar Negeri
-
Pramono Anung Berjanji Buatkan Jalur Sepeda di Bandara Soetta
-
Bintaro Design District 2024 Hadir Kembali Bawa Tema Analog Reality
BERITA LAINNYA
- Kesehatan
5 Khasiat Belimbing yang Luar Biasa, Bikin Penyakit Ini Ogah Mendekat
Jumat, 01 November 2024 – 08:05 WIB - Kesehatan
Kolesterol Bakalan Ambyar dengan Rutin Mengonsumsi 6 Air Rebusan Herbal Ini
Jumat, 01 November 2024 – 07:27 WIB - Perempuan
Komunitas Bestie Till Jannah Perkuat Persahabatan Berlandaskan Nilai Islami Lewat Acara Spesial
Jumat, 01 November 2024 – 04:03 WIB - Kesehatan
Jaga Kesehatan Gigi dengan Mengonsumsi 6 Makanan Ini
Jumat, 01 November 2024 – 02:03 WIB
BERITA TERPOPULER
- Humaniora
Data Jumlah Honorer Database BKN Prioritas jadi PPPK 2024
Jumat, 01 November 2024 – 06:57 WIB - Humaniora
Bupati Pakai Kata Parah & Fatal, Guru Honorer Supriyani Boleh di Rumah Dinas
Jumat, 01 November 2024 – 08:15 WIB - Humaniora
Kabar Baik untuk Honorer Calon PPPK 2024 Merebak di Mana-mana, Full Senyum
Jumat, 01 November 2024 – 07:45 WIB - Jogja Terkini
Jadwal KRL Jogja-Solo Hari Ini, Jumat 1 November 2024
Jumat, 01 November 2024 – 07:22 WIB - Investasi
Harga Emas Antam Hari Ini Jumat 1 November 2024 Turun Drastis, Berikut Daftarnya
Jumat, 01 November 2024 – 09:05 WIB