Harga Tiket Pesawat Selangit, PNBP BP Batam dari Bandara Hang Nadim Menurun
Kamis, 18 April 2019 – 04:06 WIB

Sejumlah pesawat terbang saat parkir di Bandara Hang Nadim Batam, beberapa waktu lalu, F Cecep Mulyana/Batam Pos
“Pada ujungnya nanti tindakan menaikan tarif serempak ini akan jadi bumerang juga bagi maskapai penerbangan sendiri. Akibatnya semua pihak dirugikan dalam kasus ini,” ucapnya. (leo)