Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Hati-hati, 4 Makanan dan Minuman Ini Bisa Timbulkan Migrain Parah

Sabtu, 13 Maret 2021 – 06:52 WIB
Hati-hati, 4 Makanan dan Minuman Ini Bisa Timbulkan Migrain Parah - JPNN.COM
Ilustrasi migrain. Foto : Ricardo/JPNN.com

jpnn.com, JAKARTA - SAKIT kepala migrain sering menyerang banyak orang saat ini.

Seseorang yang terserang migrain biasanya kegiatannya akan terganggu.

Migrain timbul karena kurang istirahat, kurang minum air putih dan juga beberapa makanan dan minuman.

Berikut ini beberapa makanan dan minuman penyebab migrain, seperti dilansir laman Genpi.co.

1. Minuman mengandung kafein

Minuman mengandung kafein, seperti kopi, teh, dan minuman bersoda bisa memicu migrain.

Namun menurut Migraine Research Foundation, kafein juga bermanfaat untuk menghentikan gejala migrain.

2. Makan makanan pedas

Ada beberapa makanan dan minuman yang bisa menyebabkan migrain seperti makanan pedas.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News