“Di dalam KP3EI (Komite P3EI) , saya mengajak seluruh unsur HIPMI untuk duduk di setiap komite yang ada mulai nasional sampai daerah. Kita memiliki enam koridor yang harus terisi organisasinya sampai tingkat kabupaten,” katanya. Kementerian Perekonomian, lanjut dia, secara regular menawarkan untuk berinteraksi dan konsultasi tentang apa yang dialami dan dihadapi HIPMI. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Menteri Koordinator Perekonomian Hatta Rajasa mengingatkan tiga peran strategis Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) dalam konteks