Heboh Ada Perundungan di PPDS Unpad, Pj Gubernur Jabar Bereaksi Begini
Senin, 19 Agustus 2024 – 19:40 WIB
Sebelumnya, Universitas Padjadjaran (Unpad) menjatuhkan sanksi berat kepada dosen pengajar yang melakukan bullying kepada residen yang tengah mengikuti Program Pendidikan Dokter Spesialis (PPDS) Bedah Syaraf di Rumah Sakit Hasan Sadikin (RSHS) Bandung.
Sanksi pemutusan studi juga diberikan kepada dua orang pelaku bullying dengan kategori berat. (mcr27/jpnn)