Heli Rusak, Ahmadinejad Selamat
Senin, 03 Juni 2013 – 07:44 WIB
TEHERAN - Presiden Iran Mahmoud Ahmadinejad lolos dari maut kemarin (2/6). Itu terjadi setelah helikopter yang membawa Ahmadinejad dan sejumlah pejabat mendarat darurat di wilayah utara Iran akibat mengalami kerusakan mesin. "Helikopter tersebut mengalami musibah. Namun, pilot berhasil menguasai situasi dan mendaratkan heli dengan selamat," kata jubir kepresidenan Iran melalui situs resmi presiden.ir kemarin. Sayangnya, tidak dijelaskan secara detail insiden itu.
Informasi menyebutkan bahwa Ahmadinejad bersama sejumlah pejabat saat itu dalam perjalanan untuk menghadiri peresmian sejumlah proyek jalan di wilayah pegunungan timur laut Iran.
"Berkat perlindungan Allah, presiden dan sejumlah pejabat yang mendampingi selamat tanpa terluka sedikit pun. Setelah mendarat, presiden meresmikan proyek tersebut dan kembali ke Teheran dengan menumpang mobil," tambahnya.
TEHERAN - Presiden Iran Mahmoud Ahmadinejad lolos dari maut kemarin (2/6). Itu terjadi setelah helikopter yang membawa Ahmadinejad dan sejumlah pejabat
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Asia Oceania
Korsel Diguncang Skandal Politik, Korut Pamer Rudal Hipersonik
Rabu, 08 Januari 2025 – 13:13 WIB - Eropa
Jerman dan Amerika Diguncang Aksi Teror, Prancis Panik
Selasa, 07 Januari 2025 – 17:56 WIB - Timur Tengah
Elite Palestina Siap Bernegosiasi dengan Bos Intel Israel di Doha
Senin, 06 Januari 2025 – 13:59 WIB - Amerika
Bus Wisata Masuk Jurang, 19 Penumpang Tewas, Sopir Selamat
Sabtu, 04 Januari 2025 – 20:27 WIB
BERITA TERPOPULER
- Bulutangkis
Malaysia Open 2025: Putri KW dan Lanny/Fadia Selamatkan Wajah Indonesia
Kamis, 09 Januari 2025 – 22:23 WIB - Daerah
Pramono Bentuk Tim Transisi Gubernur Sebelum Dilantik, Ima Mahdiah Ketua
Kamis, 09 Januari 2025 – 21:59 WIB - Riau
Kadiskominfotik Pekanbaru Ditahan Jaksa Terkait Kasus Korupsi Pembuatan Video
Kamis, 09 Januari 2025 – 22:25 WIB - Hukum
Angka Perceraian di Bali Mencengangkan, Pemicunya Bikin Miris, ternyata
Kamis, 09 Januari 2025 – 20:54 WIB - Seleb
Ini Alasan Pelawak Qomar Dimakamkan di TPU Carang Pulang
Kamis, 09 Januari 2025 – 21:55 WIB