Hidup Tak Tenang, Buronan Polisi Talang Ubi Menyerahkan Diri
Sabtu, 19 Januari 2019 – 22:04 WIB

Tersangka Beri Prima saat diamankan di Mapolsek Talang Ubi, Jumat (18/1). Foto: Heru/Sumatera Ekspres
“Anggota kita terus mengejar pelaku lainya yang saat ini keberadaanya telah kita ketahui. Kita imbau agar pelaku menyerahkan diri. Sebelum anggota ditangkap,” tegasnya.
Sementara, pelaku Beri Prima mengaku dirinya siap bertangungjawab atas apa yang telah dilakukanya. “Saya bingung pak, jadi lebih baik saya menyerahkan diri. Dan menjalani proses hukum, dari pada kabur terus,” akunya. (ebi)