Hindari Honorer Siluman, K2 Akan Diverifikasi
Sabtu, 05 Mei 2012 – 23:31 WIB
"Memang BPKP tersebar di seluruh daerah. Hanya saja SDM yang bisa diturunkan untuk verifikasi validasi hanya dua orang saja per daerah, sehingga sangat tidak memungkinkan. Mudah-mudahan ada titik solusinya nanti. Yang pasti, honorer K2 sebelum mengikuti tes CPNS sesama mereka, harus diverifikasi dan validasi lagi," tandasnya. (esy/jpnn)