Penentangan juga muncul dari Ketua DPD II Banda Aceh Muntasir Hamid. Muntasir yang mengklaim mendapatkan dukungan dari sejumlah DPD II mendesak rapimnas memberikan hak suara kepada DPD II. Namun, permintaan itu ditolak. DPP menyatakan bahwa sesuai dengan AD/ART partai, yang memiliki hak suara di rapimnas adalah DPD I atau provinsi. (ysa/bay/jpnn/c9/agm)
TASIKMALAYA - Partai Golongan Karya (Golkar) ingin mempersiapkan secara dini pertarungan antarcapres pada Pemilu Presiden (Pilpres) 2014. Partai