Iklan yang Paksa Mata Melihat
Minggu, 19 April 2009 – 09:38 WIB
Lainnya, gambar dua pria dalam sebuah lubang di New York. Ada dua pesan berbeda yang ingin disampaikan. Sebelah kiri tertulis ''Kota yang tak pernah tidur. Jadi, bangunlah''. Yang kedua dari Amnesti Internasional. Mereka mengingatkan masyarakat tentang kejahatan politik dengan tulisan "Ribuan orang dipenjara karena keyakinan mereka di tempat yang lebih buruk dari ini (lubang)". (cak/ttg)