Ikuti IIETE 2023, BINUS University Dukung Generasi Muda Berpendidikan
Selasa, 28 Februari 2023 – 22:21 WIB

Booth Binus University di IIETE 2023. Foto: dok Binus
Selain informasi mengenai program-program di BINUS University, tersedia juga peluang bagi pengunjung untuk mendapat beasiswa hingga 100 persen. (flo/jpnn)