Indonesia FSC Week 2017 Resmi Dibuka
Rabu, 27 September 2017 – 16:08 WIB
"FSC merupakan organisasi yang credible menurut kami selalu menjadi bagian dari TETRA PAK dalam melakukan berbagai macam kegiatan di Indonesia sejak kurang lebih 4 tahun FSC membuka kantornya di Indonesia. Tujuan kami dengan adanya berbagai macam program kegiatan dan secara khusus Indonesia FSC Week 2017 saat ini, tentunya bisa terus memberikan kontribusi positif dan sebagai sarana edukasi bagi konsumen secara luas terutama dalam pemilihan produk minuman," terang dia.(chi/jpnn)