Indonesia vs Thailand: Soal Perselisihan Melibatkan Marselino, Komentar Shin Tae Yong Keras
Jumat, 30 Desember 2022 – 08:08 WIB
Shin Tae Yong menilai, apa yang dilakukan Polking terhadap Marselino merupakan tindakan yang tidak pantas dilakukan oleh seorang pelatih kepala.
"Itu bukan sikap fair play. Pelatih Thailand seharusnya mendapatkan kartu merah," tutur Shin Tae Yong. (antara/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru: