Ini Alasan Saipul Jamil Somasi Dewi Perssik, Tegas...
Sabtu, 29 Juli 2023 – 19:29 WIB
Menurut Saipul Jamil, justru Dewi Perssik yang diduga melakukan KDRT terhadap dirinya.
Baca Juga:
"Tadinya saya tutup rapat, kenapa saya buka ke publik? Karena dia menuduh saya terlebih dahulu KDRT," tambah Saipul Jamil.
Diketahui, Dewi Perssik dan Saipul Jamil belakangan ribut dan berselisih di media sosial.
Keduanya saling membongkar aib ketika masih berstatus menikah.
Keributan Dewi Perssik dan Saipul Jamil kini jadi perbincangan netizen. (ded/jpnn)