Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Inilah Hal yang Perlu Dibangun Agar Tidak Terdampak Hoaks Selama Pandemi

Sabtu, 06 Februari 2021 – 22:40 WIB
Inilah Hal yang Perlu Dibangun Agar Tidak Terdampak Hoaks Selama Pandemi - JPNN.COM
Ilustrasi melawan hoaks. Grafis: Rahayuning Putri Utami/JPNN.com

Adapun digital skills ialah kemampuan individu dalam memahami, mengetahui, dan menggunakan perangkat keras serta piranti lunak dalam kehidupan sehari-hari.

Sementara itu, digital culture ialah kemampuan individu membaca, menguraikan, dan membangun wawasan kebangsaan dalam kehidupan sehari-hari. 

Kemudian digital ethics ialah kemampuan individu dalam menyadari, mencontohkan, menyesuaikan diri, merasionalkan, mempertimbangkan, dan mengembangkan tata kelola digital dalam kehidupan sehari-hari.

BACA JUGA: Janda Muda Ini Kerap Meresahkan Warga, Hanya Bisa Pasrah Saat Disergap Polisi

Selanjutnya digital safety ialah kemampuan individu mengenali, mempolakan, menganalisis, menimbang, dan meningkatkan kesadaran keamanan digital dalam kehidupan sehari-hari. (ast/jpnn)

Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:

Kepala Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) Jakarta Smart City Yudhistira Nugraha menyebut ketergantungan masyarakat dengan gawai makin tinggi selama pandemi COVID-19.

Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News