Ini Lho Penyebab Anak Muda Bisa Terkena Asam Urat
Senin, 26 April 2021 – 07:17 WIB

Ilustrasi Asam Urat. Foto Freepik.com/katemangostar
Protein dalam makanan juga bisa menyebabkan kambuhnya asam urat dalam tubuh.
Protein ini terkandung dalam daging sapi, ayam, serta makanan laut.
Daging-dagingan tersebut diketahui mengandung 150 miligram purin di setiap 100 gram berat daging.(genpi/jpnn)