Instagram Meluncurkan 4 Stiker Baru di Fitur Storie, Lebih Seru!
Cara menggunakannya mudah. Setelah memencet ikon stiker, pengguna bisa memilih opsi "Add Yours Music".
Setelah dipilih, pencet "+ atau Add Music" yang telah tersedia dari perpustakaan musik Instagram.
Setelah diunggah oleh pengikut anda bisa mendengarkan lagunya, dan apabila tertarik mereka bisa menambahkan lagu lain menggunakan fitur "Add Yours".
2. Frames
Stiker Frames di Instagram sebenarnya sudah berseliweran beberapa pekan sebelum pengumuman resminya.
Dengan menggunakan stiker Frames, pengguna bisa menambahkan foto dan memberikan efek seperti foto yang dicetak. Efek foto itu bisa dilihat saat layar disentuh atau ponsel diguncang.
Untuk mengaktifkannya, pilih ikon Stiker dan pilih opsi "Frames".
Nantinya pengguna akan diarahkan ke galeri fotonya untuk memilih satu foto yang akan ditaruh dibingkai.