Inter Dipecundangi Tim Papan Tengah, Gagal Memangkas Jarak Dengan Lazio
Senin, 06 Juli 2020 – 14:44 WIB
Posisi Brescia kini dihuni SPAL (19) yang takluk 0-3 dari tim papan bawah lainnya Sampdoria (32).
Satu-satunya laga yang berakhir imbang pada Senin dini hari adalah pertandingan Udinese (32) menjamu Genoa (27) yang berkesudahan 2-2.(Antara/jpnn)